Senin, 28 Oktober 2013

Daftar Kitab dalam Alkitab (contoh soal MI tni)

saat papk 2012 kemaren, ketika wawancara Mental Ideologi..
saya di tanya tentang isi kitab alkitab,,berapa perjanjian lama dan berapa perjanjian baru..
terus apa saja kitab di perjanjian lama dan baru..

saya berusaha mencoba menjabarkannya setelah saya baca referensi dari wikipedia
Alkitab adalah sebutan kitab suci untuk orang kristiani yang terdiri dari 66 kitab baik perjanjian lama dan perjanjian baru
dalam alkitab bahasa indonesia, perjanjian lama terdiri dari 39 kitab perjanjian, yaitu kitab2 bahasa ibrani
berikut adalah 39 kitab dalam perjanjian lama
1. Kitab Kejadian terdiri dari 50 pasal dan 1533 ayat
2. Kitab Keluaran terdiri dari 40 pasal dan 1213 ayat
3. Kitab Imamat terdiri dari 27 pasal dan 859 ayat
4. Kitab Bilangan terdiri dari 36 pasal dan 1288 ayat
5. Kitab Ulangan terdiri dari 34 pasal dan 959 ayat
6. Kitab Yosua terdiri dari 24 pasal dan 658 ayat
7. Kitab Hakim-hakim terdiri dari 21 pasal dan 618 ayat
8. Kitab Rut terdiri dari 4 pasal dan 85 ayat
9. Kitab 1 Samuel terdiri dari 31 pasal dan 811 ayat
10. Kitab 2 Samuel terdiri dari 24 pasal dan 695 ayat
11. Kitab 1 Raja-raja terdiri dari 22 pasal dan 817 ayat
12. Kitab 2 Raja-raja terdiri dari 25 pasal dan 719 ayat
13. Kitab 1 Tawarikh terdiri dari 29 pasal dan 942 ayat
14. Kitab 2 Tawarikh terdiri dari 36 pasal dan 822 ayat
15. Kitab Ezra terdiri dari 10 pasal dan 280 ayat
16. Kitab Nehemia terdiri dari 13 pasal dan 407 ayat
17. Kitab Ester terdiri dari 10 pasal dan 167 ayat
18. Kitab Ayub terdiri dari 42 pasal dan 1070 ayat
19. Kitab Mazmur terdiri dari 150 pasal 2527 ayat
20. Kitab Amsal terdiri dari 31 pasal dan 915 ayat
21. Kitab Pengkhotbah terdiri dari 12 pasal dan 222 ayat
22. Kitab Kidung Agung terdiri dari 8 pasal dan 117 ayat
23. Kitab Yesaya terdiri dari 66 pasal dan 1292 ayat
24. Kitab Yeremia terdiri dari 52 pasal dan 1364 ayat
25. Kitab Ratapan terdiri dari 5 pasal dan 154 ayat
26. Kitab Yehezkiel terdiri dari 48 pasal 1273 ayat
27. Kitab Daniel terdiri dari 12 pasal dan 357 ayat
28. Kitab Hosea terdiri dari 14 pasal dan 197 ayat
29. Kitab Yoel terdiri dari 3 pasal dan 73 ayat
30. Kitab Amos terdiri dari 9 pasal dan 146 ayat
31. Kitab Obaja terdiri dari 1 pasal dan 21 ayat
32. Kitab Yunus terdiri dari 4 pasal dan 48 ayat
33. Kitab Mikha terdiri dari 7 pasal dan 105 ayat
34. Kitab Nahum terdiri dari 3 pasal dan 47 ayat
35. Kitab Habakuk terdiri dari 3 pasal dan 56 ayat
36. Kitab Zefanya terdiri dari 3 pasal dan 53 ayat
37. Kitab Hagai terdiri dari 2 pasal dan 38 ayat
38. Kitab Zakharia terdiri dari 14 pasal dan 211 ayat
39. Kitab Maleakhi terdiri dari 4 pasal dan 55 ayat

kitab perjanjian baru terdiri dari 27 kitab (kitab bahasa yunani)
1. Injil Matius terdiri dari 28 pasal dan 1071 ayat
2. Injil Markus terdiri dari 16 pasal dan 678 ayat
3. Injil Lukas terdiri dari 24 pasal dan 1151 ayat
4. Injil Yohanes terdiri dari 21 pasal dan 878 ayat
5. Kisah Para Rasul terdiri dari 28 pasal dan 1008 ayat
6. Surat Paulus kepada Jemaat di ROMA terdiri dari 16 pasal dan 434 ayat
7. Surat Paulus yang Pertama kepada Jemaat di Korintus terdiri dari 16 pasal dan 437 ayat
8. Surat Paulus yang kedua kepada Jemaat di Korintus terdiri dari 13 pasal dan 256 ayat
9. Surat Paulus kepada Jemaat di Galatia terdiri dari 6 pasal dan 149 ayat
10. Surat Paulus kepada Jemaat di Efesus terdiri dari 6 pasal dan 155 ayat
11. Surat Paulus kepada Jemaat di Filipi terdiri dari 4 pasal dan 104 ayat
12. Surat Paulus kepada Jemaat di Kolose terdiri dari 4 pasal dan 95 ayat
13. Surat Paulus yang pertama kepada Jemaat di Tesalonika terdiri dari 5 pasal dan 89 ayat
14. Surat Paulus yang kedua kepada Jemaat di Tesalonika terdiri dari 3 pasal dan 47 ayat
15. Surat Paulus yang pertama kepada Timotius terdiri dari 6 pasal dan 113 ayat
16. Surat Paulus yang kedua kepada Timotius terdiri dari 4 pasal dan 83 ayat
17. Surat Paulus kepada Titus terdiri dari 3 pasal dan 46 ayat
18. Surat Paulus kepada Filemon terdiri dari 1 pasal dan 25 ayat
19. Surat kepada orang Ibrani terdiri dari 3 pasal dan 303 ayat
20. Surat Yakobus terdiri dari 3 pasal dan 61 ayat
21. Surat Petrus yang Pertama terdiri dari 5 pasal dan 108 ayat
22. Surat Petrus yang kedua terdiri dari 5 pasal dan 105 ayat
23. Surat Yohanes Pertama terdiri dari 5 pasal dan 105 ayat
24. Surat Yohanes Kedua terdiri dari 1 pasal dan 13 ayat
25. Surat Yohanes Ketiga terdiri dari 1 pasal dan 15 ayat
26. Surat Yudas terdiri dari 1 pasal dan 25 ayat
27. Wahyu Kepada Yohanes terdiri dari 22 pasal dan 405 ayat

mungkin ini sedikit yang bisa saya bantu,,,
hayo mari menghafal,,semangat...
 

Share:

0 comments:

Posting Komentar