Senin, 28 Oktober 2013

Doa Bapa Kami (tes wawancara mental Ideologi TNI)

Sebagai orang Kristen, doa bapak kami itu paling terkenal..
karena itu adalah doa yang di ajarkan Yesus kepada murid-muridnya
Doa ini diambil dari kitab Injil Matius (matius 6:9-13), yang muncul sebagai bagian dari khotbah di Bukit.
sebuah doa yang mirip ada pula di kitab injil Lukas (lukas 11:2-4)
*dapat dari wikipedia
bagi kita yang beragama kristen, doa bapa kami sering keluar ketika tiap tes,,baik waktu sekolah atau pun lagi wawancara MI saat tes TNI atau POLRI

ini adalah Doa Bapa Kami (bahasa Indonesia)
Bapa Kami yang ada di surga
Dimuliakanlah nama-MU
Datanglah Kerajaan-Mu
Jadilah kehendak-Mu Di atas bumi seperti di dalam Surga
Berilah kami rejeki pada hari ini
Dan ampunilah kesalahan kami, seperti kamipun mengampuni yang bersalah kepada kami
Dan janganlah masukan kami ke dalam percobaan
Tetapi bebaskan kami dari yang jahat
[Karena Engkaulah yang empunya Kerajaan dan kuasa dan kemuliaan sampai selama-lamanya,amin

ini adalah Doa Bapa Kami (bahasa Batak) penting kadang suka keluar karena suku,kebetulan saya batak
Ale amanami nadi banu ginjang.
Sai pinarbadia ma goarMu.
Sai ro ma harajaonmu.
Sai saut ma lomo ni rohaM
Di banua tonga on songon nadi banua ginjang
Lehon ma tu hami sadarion on hangoluan siapari.
Sesa ma dosanami, songon panesanami di dosa ni dongan namardosa tu hami.
Unang hami togihon tu pangunjunan.
Palua mah hami sian pangago.
[Ai Ho do nampuna harajaon dohot hagogoon rodi hasangapon saleleng ni lelengna. Amen]

semoga bermanfaat,,amin
Share:

0 comments:

Posting Komentar